Unsur Intrinsik Di Dalam Cerpen dan Pembahasannya

Unsur Intrinsik Di Dalam Cerpen - Cepern atau Cerita pendek adalah salah satu karya sastra yang di gemari semua orang.

Unsur Intrinsik Di Dalam Cerpen dan Pembahasannya
Unsur Intrinsik Di Dalam Cerpen dan Pembahasannya
Siapa sih yang tidak menyukai karya sastra yang keren ini. ya walaupun sedikit dari mereka yang menyukai cerpen ini.

Biasanya mereka lebih menyukai cerpen ketimbang novel karena cerpen sendiri lebih cepat membacanya dan juga gampang untuk di tebak akhirnya.

Di dalam cerpen terdapat 2 unsur yaitu Intrinsik dan Ekstrinsik.

Unsur intrinsik adalah susunan yang membangun sebuah cerpen atau gagasan utama sebuah cerpen, bisa di bilang kalau intrinsik adalah unsur yang menjadi rangka sebuah cerpen.

Dalam cerpen atau certita pendek unsur intrinstik ada 6 yaitu, Tema, Latar, Pesan, Penokohan, Sudut Pandang dan Alur.

Berikut adalah penjelasannya.

Baca Juga: Contoh Surat Izin Tidak Masuk Sekolah Yang Benar

Tema

Tema atau ide pokok suatu cerpen adalah pondasi dasar suatu cerpen.

Dimana ini adalah masalah penting di mana pengarang bisa menciptakan karangan yang keren.

Karena menciptakan karya cerpen itu mudah, namun membuatnya terlihat keren dan juga populer itu sulit.

Latar

Latar di dalam cerpen bisa dikatakan sebagai latar dari cerpen, bisa berupa waktu ataupun tempat dan suasana pada kondisi di cerpen.

Dalam pembuatan cerpen latar suatu adegan atau kaliamat harus bisa di imajiansikan dengan baik, karena jika salah dalam penyampaian latar nanti akan membuat cerpen menjadi jelek.

Pesan

Pesa dalam suatu cerpen dapat berupa isi dari suatu cerpen yang ingin di sampaikan penulis kepada pembaca.

Biasanya ini dapat berupa teguran, sindiran dan juga nasihat untuk pembaca.

Penokohan

Penokohan sama dengan meyebutkan ciri karakter yag di ciptakan melalui imajinasi penulis dan pembaca.

Bisa berupa nama, ciri fisik dan karakter khas yang di tulis di cerpen.

Penokohan yang baik dapat memudahkan pembaca unutk berimajinasi bentuk karakter yang di buat.

Sudut Pandang

Sudut pandang adalah cara penulis menempatkan setiap karakter.

Alur

Alur dalam cerpen tidak terlihat jelas karena singkat, biasanya pada novel baru terlihat alurnya.

Biasanya penulis akan menjelaskan tentang suatu kejadian ataupun peristiwa pada cerpen.

Itulah unsur Intrinsik yang ada pada pada cerpen dan juga penjelasannya.

Sekian, Terimakasih
Link copied to clipboard.